PSB Daarul Ukhuwwah Putri
Pondok Pesantren

Daarul Ukhuwwah Putri

"Mencetak Ulama Pejuang"


Daftar Sekarang
Pondok Pesantren Daarul Ukhuwwah (PPDU) memiliki basic kurikulum Kulliyatul Mu'alimat Al-Islamiyah (KMI) Gontor yang dipadukan dengan kurikulum pemerintah (Sekolah Menengah Pertama Dan Madrasah Aliyah) dan dipadu dengan kurikulum Al Azhar Mesir serta penekanan pada tahfidzul Qur’an dan pembinaan karakter mulia

Visi

Menjadikan Pondok Pesantren Daarul Ukhuwwah (PPDU) sebagai tempat ibadah sekaligus Pendidikan islam panutan yang mendidik generasi Rabbani sebagai ulama pejuang yang siap membimbing ummat menuju ridho Allah dalam sebuah tatanan yang kokoh, mengedepankan persatuan serta menghindari perpecahan

Misi

Menjadikan Pondok Pesantren Daarul Ukhuwwah (PPDU) sebagai medan ibadah bagi setiap muslim
Menjadikan Pondok Pesantren Daarul Ukhuwwah (PPDU) pusat pendidikan islam panutan.
Mencetak ulama pejuang yang akan membimbing ummat menuju keridhoan Allah dalam sebuah tatanan yang kokoh, mengedepankan ukhuwwah serta menghindari perpecahan.

Program Unggulan

Kelas internasional Al Azhar Mesir dan Jerman
Tahfidz 12 s/d 30 juz mutqin
Bilingual Bahasa Arab dan Inggris aktif
Beasiswa Yatim, dhuafa, dan Prestasi.
Beasiswa kuliah S1 hingga S3 kader pondok bagi lulusan terbaik di kampus Timur Tengah.

Output

Beraqidah yang kokoh (Ahlus Sunnah Waljama’ah)
Mampu beribadah yang benar
Hafal Al-Qur’an minimal 12 juz dengan Itqan
Bermental mandiri dan maju
Mampu berbahasa Arab and Inggris aktif
Berwawasan luas dan cinta ilmu
Mampu bersosial dengan santun
Berakhlaq mulia, disiplin dan sederhana
Memiliki jiwa leadership
Menguasai teknologi dan informasi

"Segera daftarkan putri anda sebelum kuota penuh. Anda juga bisa inden untuk tahun ajaran yang akan datang."

Kegiatan

Muhadhoroh (pidato 3 bahasa)
Debat (English-Arabic)
Pembinaan Karakter Mulia
Tahfidzhul Qur’an
Tasmi’ Al Qur’an
Pramuka

Ekstrakurikuler

Karya Ilmiah Remaja
Membaca Kitab Kuning
Tata Busana
Tata Boga
Bekam
Panahan
Jurnalistik

Fasilitas

Masjid
Asrama
Ruang Kelas
Area makan
DUPI Mart
Gazebo
Arena OIahraga
Perpustakaan
Studio Podcast

PROFIL PIMPINAN

KH. Ahmad Syakirin Asmu’I, Lc.MA
Mudir PPDU Putri 1

Riwayat Pendidikan
  1. MAN 1 Yogyakarta (1992)
  2. S1 Al-Azhar University, Cairo (1998)
  3. S2 IARS (Liga Arab), Cairo (2005)
KH. Dr. M. Musa Syarof, Lc.MA
Mudir PPDU Putri 2

Riwayat Pendidikan
  1. Ponpes Darussalam Gontor (1991)
  2. S1 Islamic University of Madinah (1999)
  3. S2 Universiti Kebangsaan Malaysia (2004)
  4. S3 Universiti Kebangsaan Malaysia (2014)
Ustadz Dafik Syahroni, Lc.MH
Mudir PPDU Putri 3

Riwayat Pendidikan
  1. MA Husnul Khotimah, Kuningan (2010)
  2. S1 Al-Azhar University, Cairo (2014)
  3. S2 UIN Maulana Malik Ibrahim, Malang (2023)